[vc_row][vc_column][vc_column_text]

Candi Borobudur – Tiket Masuk, Fasilitas, Lokasi, Rute Menuju Lokasi Candi Borobudur. Berlibur ke Jogja tentu belum lengkap jika tidak berwisata ke Candi Borobudur. Candi Borobudur merupakan kuil Buddha terbesar di seluruh dunia. Kunjungilah Candi Borobudur dan Kagumi arsitektur abad ke – 9 pada masa pemerintahan Dinasti Syailendra dengan puluhan stupa ,dan ribuan relief pada dinding candi yang menceritakan kepercayaan Buddha serta masyarakat jawa kuno.

Naikilah setiap anak tangga ke Candi Borobudur dan rasakan nuansa sejarah dan kebudayaan yang masih kental. Di samping dinding terdapat relief ornamen menggambarkan kepercayaan Buddha dan masyarakat jawa ribuan tahun lalu. Naiklah sampai puncak candi kemudian nikmatilah pemandangan pepohonan, sawah, pegunungan yang menanti Anda di atas. Sampai puncak pada pagi hari maupun sore mendapatkan moment sunrise dan sunset yang indah menakjubkan.

Lokasi Candi Borobudur

Untuk menuju ke Candi Borobudur Jogja lokasinya terbilang cukup mudah di jangkau. Lokasi Candi Borobudur terletak di Jl. Badrawati, Kw. Candi Borobudur, Borobudur, Kec. Borobudur, Magelang, Jawa Tengah, Indonesia.

Harga Tiket Masuk Candi Borobudur

Untuk memasuki kawasan Candi Borobudur, Pengunjung dikenakan tarif Rp 25.000 untuk anak – anak dan Rp 50.000 untuk dewasa.

Harga Tiket Masuk Candi Borobudur 2019
KeteranganHarga Tiket
Wisatawan DomestikAnak Usia 3 s/d 10 tahunRp 25.000
Usia 10 tahun ke atasRp 50.000
Rombongan PelajarMinimal 20 OrangRp 25.000
Paket TerusanBorobudur – Ratu Boko
Usia 10 tahun ke atasRp 75.000
Anak Usia 3 s/d 10 tahunRp 35.000
Borobudur – Prambanan
Usia 10 tahun ke atasRp 75.000
Anak Usia 3 s/d 10 tahunRp 35.000
Wisatawan MancanegaraUsia 10 tahun ke atasUSD 25
Anak Usia 3 s/d 10 tahunUSD 15

 

Jam Operasional Candi Borobudur

Bagi wisatawan yang ingin berencana liburan di Candi Borobudur jogja yogyakarta. Perhatikan jam operasional Candi Borobudur di bawah ini supaya liburan yang sudah anda rencanakan berjalan dengan lancar.

HariJam Operasional
Setiap Hari06.00 – 17.00 WIB

 

Candi Borobudur

Candi Borobudur

Baca juga: Paket Wisata Jogja Murah ke Candi Borobudur

Rute Menuju Candi Borobudur

Perjalanan menuju Candi Borobudur dari Titik 0 Yogyakarta. Melalui Jalan Malioboro ke selatan – Menuju Jalan Panembahan Senopati – Belok Kiri – Taman Pintar. Jarak dari Pusat Kota Yogyakarta ke Candi Borobudur sekitar 39,3 KM. Dengan waktu tempuh kendaraan roda dua sekitar 1 Jam 14 Menit.

Fasilitas di Candi Borobudur

Fasilitas di Candi Borobudur sudah cukup memadai sehingga menjadikan pengunjung menjadi lebih nyaman. Fasilitas tersebut adalah Tempat warung makan, terdapat penginapan, toilet, pusat informasi, mushola, guide, dan toko cinderamata,

wisata candi borobudur

wisata candi borobudur

Baca juga: Rental Mobil Jogja Untuk Berlibur ke Candi Borobudur

Cari Paket Wisata Jogja dan Jasa Rental Mobil di Jogja?

NiagaTour
Sebagai Perusahaan Tour & Travel di Indonesia, niaga tour menyediakan paket wisata jogja dan sewa mobil jogja dengan armada terbaik dan Tim driver yang berpengalaman. Dengan pengalaman dalam tour jogja yang tentunya akan membuat perjalanan ke tempat wisata di jogja menjadi lebih nyaman dan aman.

Lokasi kantor & Garasi NiagaTour yang strategis di pusat kota yogyakarta yang akan selalu siap menjemput Wisatawan dengan Tepat Waktu!Siap jalan jalan keliling kota jogja dengan Aman & Nyaman? Hubungi NiagaTour sekarang juga, dapatkan diskon promonya.

NiagaTour – Tour & Travel Indonesia
Jl. Nagan Tengah No.32, Patehan, Kraton, Daerah Istimewa Yogyakarta
Hotline
(0274) 4283786
082295147774 /081223947775
Whatsapp
082295147774 / 081223947775

[/vc_column_text][vc_column_text]

Paket Custom Tour ke Jogja

Mulai Rp. 150 Ribuan

[/vc_column_text][vc_btn title=”Cek Paket Suka Suka” style=”gradient-custom” gradient_custom_color_1=”#f0393f” gradient_custom_color_2=”#ef7377″ align=”center” link=”url:https%3A%2F%2Fniagatour.com%2Fcustom-tour%2F|title:Cek%20Paket%20Suka%20Suka||”][/vc_column][/vc_row]

5/5 - (1 vote)